 |
Kegiatan di sentra Persiapan |
Sentra persiapan adalah pusat kegiatan bermain dalam persiapan membaca, menulis, matematika, dan kegiatan khusus lainnya yang menunjang persiapan anak untuk masuk pendidikan dasar.
 |
Kegiatan meronce di sentra persiapan |
Sentra persiapan berfokus untuk memberikan kesempatan pada anak mengembangkan kemampuan matematika, pra menulis dan pra membaca, dengan kegiatan antara lain: mengurutkan, mengklasifikasikan, dan mengelompokkan berbagai aktivitas lainnya yang mendukung perkembangan kognitif anak.
 |
Kegiatan menulis di sentra persiapan |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar